BEBERAPA HAL FATAL BILA PENDINGIN MENGALAMI TROBLE TETAPI TETAP DIAKTIFKAN ATAU DIJALANKAN

PADA AC /PENDINGIN RUANGAN

- Pada AC atau pendingin ruangan apabila mengalami suatu kebocoran pada saluran refrigant
atau yang biasa di sebut (freon) ,tetapi tetap diaktifkan atau dijalankan akan mengakibatkan kerusakan pada kompresor karena kerja kompresor semakin berat ,arus ampere kompresor semakin naik dan terjadilah OVERLOAD , kalau hal demikian terjadi terus menerus tidak cepat ditangani sedangkan tetap diaktifkan maka dipastikan kompresor akan mengalami masalah.
- Perawatan AC atau yang biasa disebut service AC ,perawatan pada AC haruslah dilakukan secara rutin. Perawatan AC mencakup pembersihan indoor dan outdoor AC . Untuk kasus ini jika AC dalam keadaan kotor sekali akan mengalami beberapa masalah
MISAL:
INDOOR AC akan mengalami kondensasi,penyumbatan pada saluran pembuangan dikarenakan kotoran debu yang menyumbat sehingga terjadilah tetesan air kedalam
OUTDOOR AC  kompresor akan mengalami masalah bila kondensor pada outdoor kotor, apalagi sudah menutupi semua bagian celah celah kondensor sehingga  hawa panas yang seharusnya dikeluarkan atau ditarik oleh kiapas dinamo motor fan  tidak bisa keluar sepenuhnya , sehingga arus ampere kompresor cenderung naik  dan terjadilah overload .Bila hal tersebut terjadi berulang ulang kerja kompresor semakin berat dan akan berdampak buruk pada kompresor AC

PADA LEMARI ES /KULKAS
- Untuk kasus pada kulkas 1 pintu ,biasanya meskipun telah ditulis WARNING pada sisi atau bagian pada freeser kulkas berupa tempelan biasanya bertuliskan " DLARANG MENUSUK DENGAN BENDA TAJAM" dalam bagian freeser kulkas, tetapi masih banyak sekali beberapa orang yang tidak mengindahkanya, apakah kurang sabar biar cepat selesai untuk membersihkan bunga ES pada freeser kulkas sehingga freeser kulkas mengalami bocor pada saluran refrigant. saluran refrigant pada freeser kulkas yang bocor bila kulkas tetap diaktifkan akan berakibat fatal dikarenakan sisa air dari bunga es yang mencair akan masuk kesela-sela freeser yang mengalami bocor tersebut. dan pada bagian saluran refrigant akan kemasukan air bahkan bisa sampai ke kompresor, dalam hal demikian akan mengakibatkan masalah atau kerusakan pada kompresor kulkas.

maka dari itu bila peralatan pendingin anda mengalami hal tersebut diatas untuk mencegah kerusakan yang lebih parah mendingan dimatikan /dinonaktifkan saja jangan ambil resiko, lebih baik uangnya dipakai untuk yang lebih perlu ketimbang beli peralatan baru lagi dan bisa berhemat
terimakasih.

MAULANA TEHNIK

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Service ac surabaya HANYA 60 RIBU AC DINGIN NORMAL KEMBALI 082113961700

SERVICE AC SURABAYA PERBAIKAN EVAPORATOR INDOOR BOCOR MTBSOLUTION

PROSEDUR URUTAN CUCI / SERVICE AC KAMI